KONTAN.CO.ID - Pasar kripto menghijau di akhir pekan. Harga Bitcoin hingga Shiba Inu melesat pada Sabtu (5/2). Bahkan, harga Bitcoin menembus US$ 40.000, level tertinggi dalam dua minggu terakhir. Mengacu data CoinMarketCap pada Sabtu (5/2) pukul 13.05 WIB, harga Bitcoin bertengger di US$ 41.551,02 atau melonjak 10,54% dalam 24 jam terakhir. Harga mata uang kripto terbesar di dunia dari sisi kapitalisasi pasar itu melampaui ambang psikologis utama US$ 40.000 untuk pertama kalinya sejak 22 Januari lalu.
Menang Banyak, Harga Bitcoin hingga Shiba Inu Sabtu (5/2) Melesat Tinggi
KONTAN.CO.ID - Pasar kripto menghijau di akhir pekan. Harga Bitcoin hingga Shiba Inu melesat pada Sabtu (5/2). Bahkan, harga Bitcoin menembus US$ 40.000, level tertinggi dalam dua minggu terakhir. Mengacu data CoinMarketCap pada Sabtu (5/2) pukul 13.05 WIB, harga Bitcoin bertengger di US$ 41.551,02 atau melonjak 10,54% dalam 24 jam terakhir. Harga mata uang kripto terbesar di dunia dari sisi kapitalisasi pasar itu melampaui ambang psikologis utama US$ 40.000 untuk pertama kalinya sejak 22 Januari lalu.