KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penggabungan atau merger antara PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) dan PT Bank Nationalnobu Tbk (NOBU) yang awalnya ditargetkan rampung pada Agustus 2023 ini tak kunjung terjadi. Rencana dua bank milik konglomerat ini bakal merger di tahun ini juga tampak menguap. Seperti diketahui, selama ini hanya Otoritas Jasa Keuangan (OJK) saja yang tampak optimistis merger tersebut tetap bakal terealisasi. Sementara, dua bank tersebut tak pernah kembali buka suara terkait rencana tersebut. Terbaru, Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae bilang bahwa rencana merger kedua bank tersebut masih dalam proses dan tak ada perubahan komitmen dari keduanya.
Menanti Merger Bank Nobu dan MNC Bank yang Tak Kunjung Kelar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penggabungan atau merger antara PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) dan PT Bank Nationalnobu Tbk (NOBU) yang awalnya ditargetkan rampung pada Agustus 2023 ini tak kunjung terjadi. Rencana dua bank milik konglomerat ini bakal merger di tahun ini juga tampak menguap. Seperti diketahui, selama ini hanya Otoritas Jasa Keuangan (OJK) saja yang tampak optimistis merger tersebut tetap bakal terealisasi. Sementara, dua bank tersebut tak pernah kembali buka suara terkait rencana tersebut. Terbaru, Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae bilang bahwa rencana merger kedua bank tersebut masih dalam proses dan tak ada perubahan komitmen dari keduanya.