KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi virus corona (Covid-19) disebut ikut menekan industri peternakan di Indonesia. Menteri Perdagangan Muhammad Luthfi menyebut terjadi ketidakseimbangan dalam industri perunggasan. Salah satunya adalah kenaikan harga jagung dan gandum sebagai pakan ternak. "Ini menyebabkan ongkos daripada produksi petani atau peternak layer dan broiler ini menjadi sangat tinggi," ungkap Luthfi usai mendampingi pertemuan peternak dengan Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (15/9).
Mendag akui terjadi ketidakseimbangan dalam industri perunggasan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi virus corona (Covid-19) disebut ikut menekan industri peternakan di Indonesia. Menteri Perdagangan Muhammad Luthfi menyebut terjadi ketidakseimbangan dalam industri perunggasan. Salah satunya adalah kenaikan harga jagung dan gandum sebagai pakan ternak. "Ini menyebabkan ongkos daripada produksi petani atau peternak layer dan broiler ini menjadi sangat tinggi," ungkap Luthfi usai mendampingi pertemuan peternak dengan Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (15/9).