KONTAN.CO.ID - Batu merupakan salah satu komponen yang dapat mempercantik taman di suatu hunian, sehingga membuat eksterior atau tampilan luar hunian tersebut terlihat makin asri. Batu taman sendiri hadir dalam berbagai jenis yang bisa Anda pilih. Untuk melengkapi tampilan taman rumah Anda, pemilihan batu taman perlu disesuaikan dengan bentuk, warna, hingga selera dan gaya taman. Nah, kira-kira apa saja jenis batu yang banyak tersedia di pasaran? Simak penjelasannya berikut ini.
Mengenal Jenis-Jenis Batu untuk Taman Rumah, Apa Saja?
KONTAN.CO.ID - Batu merupakan salah satu komponen yang dapat mempercantik taman di suatu hunian, sehingga membuat eksterior atau tampilan luar hunian tersebut terlihat makin asri. Batu taman sendiri hadir dalam berbagai jenis yang bisa Anda pilih. Untuk melengkapi tampilan taman rumah Anda, pemilihan batu taman perlu disesuaikan dengan bentuk, warna, hingga selera dan gaya taman. Nah, kira-kira apa saja jenis batu yang banyak tersedia di pasaran? Simak penjelasannya berikut ini.