KONTAN.CO.ID - Seiring dengan maraknya kegiatan literasi keuangan, masyarakat kini sudah semakin teredukasi dan memahami dengan berbagai instrument investasi, salah satunya adalah pasar modal. Di awal pandemi covid-19 terjadi kenaikan yang signifikan terhadap jumlah investor pasar modal, fenomena tersebut bahkan memunculkan istilah “investor angkatan covid”. Hal ini tentu menjadi angin segar bagi industri keuangan,karena masyarakat sekarang sudah lebih memiliki pengetahuan dalam mengelola keuangan, disertai perubahan pola pikir tentang bagaimana uang seharusnya dapat bekerja atau mendatangkan keuntungan. Pemahaman mengenai investasi sangat dibutuhkan agar masyarakat terhindar dari jebakan investasi bodong yang masih marak ditemui dengan modus menjanjikan imbal balik yang sangat besar. Namun seringkali perjalanan investadi terkendala dengan keterbatasan dana, tidak dipungkiri kondisi tersebut tentu menjadi penghalang investor untuk meraih keuntungan maksimal dari instrument investasi nya. Menjawab permasalahan tersebut, Margin trading bisa menjadi salah satu solusi untuk mendukung investor mendaptkan keuntungan maksimal.
Mengenal Margin Trading lebih dalam bersama UOB Kay Hian Sekuritas
KONTAN.CO.ID - Seiring dengan maraknya kegiatan literasi keuangan, masyarakat kini sudah semakin teredukasi dan memahami dengan berbagai instrument investasi, salah satunya adalah pasar modal. Di awal pandemi covid-19 terjadi kenaikan yang signifikan terhadap jumlah investor pasar modal, fenomena tersebut bahkan memunculkan istilah “investor angkatan covid”. Hal ini tentu menjadi angin segar bagi industri keuangan,karena masyarakat sekarang sudah lebih memiliki pengetahuan dalam mengelola keuangan, disertai perubahan pola pikir tentang bagaimana uang seharusnya dapat bekerja atau mendatangkan keuntungan. Pemahaman mengenai investasi sangat dibutuhkan agar masyarakat terhindar dari jebakan investasi bodong yang masih marak ditemui dengan modus menjanjikan imbal balik yang sangat besar. Namun seringkali perjalanan investadi terkendala dengan keterbatasan dana, tidak dipungkiri kondisi tersebut tentu menjadi penghalang investor untuk meraih keuntungan maksimal dari instrument investasi nya. Menjawab permasalahan tersebut, Margin trading bisa menjadi salah satu solusi untuk mendukung investor mendaptkan keuntungan maksimal.