KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepekan ini kurs rupiah cenderung mengalami volatilitas. Akhir pekan ini, rupiah menguat 0,05% terhadap dolar AS ke level Rp 14.678. Rupiah akhir pekan ini pun menguat tipis dibanding akhir pekan lalu yang parkir di level Rp 14.674 per dolar AS. Senior Economist KB Valbury Sekuritas Fikri C. Permana mengatakan rupiah pada dua hari pertama pekan ini relatif terapresiasi didorong aliran modal ke Indonesia yang cukup kuat setelah libur ramadan. Namun, dua hari terakhir terdepresiasi karena adanya risiko global banking collaps dan kenaikan suku bunga The Fed.
Menguat Tipis, Simak Sentimen Penggerak Rupiah Sepekan Terakhir
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepekan ini kurs rupiah cenderung mengalami volatilitas. Akhir pekan ini, rupiah menguat 0,05% terhadap dolar AS ke level Rp 14.678. Rupiah akhir pekan ini pun menguat tipis dibanding akhir pekan lalu yang parkir di level Rp 14.674 per dolar AS. Senior Economist KB Valbury Sekuritas Fikri C. Permana mengatakan rupiah pada dua hari pertama pekan ini relatif terapresiasi didorong aliran modal ke Indonesia yang cukup kuat setelah libur ramadan. Namun, dua hari terakhir terdepresiasi karena adanya risiko global banking collaps dan kenaikan suku bunga The Fed.