KONTAN.CO.ID - Meski bukan makanan pokok, mi sering menjadi pengganti nasi saat lapar melanda. Jadi, tak heran bila usaha mi masih dilirik oleh pemilik modal. Pemain lama pun mulai mengembangkan bisnisnya melalui kemitraan. Tak lupa, mereka juga memberi sentuhan kekinian untuk menggaet anak muda. Mie Pasar Baru Jakarta misalnya. Mereka menambah menu mi jaman now, seperti mi hotplate, mi mangkok dan lainnya. Bambang Riyadi, Direktur Utama Pring Sewu Group mengatakan strategi ini bertujuan untuk memperluas pasar gemerasi milenial. Selain itu juga untuk menarik datangnya para mitra baru. "Rencananya kemitraan akan kami buka kembali awal tahun depan," katanya.
Mengulur panjang cuan Mie Pasar Baru
KONTAN.CO.ID - Meski bukan makanan pokok, mi sering menjadi pengganti nasi saat lapar melanda. Jadi, tak heran bila usaha mi masih dilirik oleh pemilik modal. Pemain lama pun mulai mengembangkan bisnisnya melalui kemitraan. Tak lupa, mereka juga memberi sentuhan kekinian untuk menggaet anak muda. Mie Pasar Baru Jakarta misalnya. Mereka menambah menu mi jaman now, seperti mi hotplate, mi mangkok dan lainnya. Bambang Riyadi, Direktur Utama Pring Sewu Group mengatakan strategi ini bertujuan untuk memperluas pasar gemerasi milenial. Selain itu juga untuk menarik datangnya para mitra baru. "Rencananya kemitraan akan kami buka kembali awal tahun depan," katanya.