KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Duniatex Group akhirnya membuka suara terkait masalah keuangan yang menimpanya. Manajer Humas Duniatex Group Donalia S Erlina, dan Direktur AJCapital Adisory Fransiscus Alip yang ditunjuk sebagai konsultan keuangan memberikan penjelasan terkait pada Jumat (9/8) di Jakarta. Mulanya, kesulitan keuangan Duniatex Group muncul akibat salah satu entitasnya, yaitu PT Delta Dunia Sandang Textile (DDST) gagal menunaikan kewajibannya membayar bunga senilai US$ 13,4 juta atas pinjaman sindikasi dari 14 bank senilai total US$ 260 juta pada 10 Juli lalu. Baca Juga: BI rate turun tapi bunga KPR naik? Ini kata bankir
Mengurai gagal bayar Duniatex Group
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Duniatex Group akhirnya membuka suara terkait masalah keuangan yang menimpanya. Manajer Humas Duniatex Group Donalia S Erlina, dan Direktur AJCapital Adisory Fransiscus Alip yang ditunjuk sebagai konsultan keuangan memberikan penjelasan terkait pada Jumat (9/8) di Jakarta. Mulanya, kesulitan keuangan Duniatex Group muncul akibat salah satu entitasnya, yaitu PT Delta Dunia Sandang Textile (DDST) gagal menunaikan kewajibannya membayar bunga senilai US$ 13,4 juta atas pinjaman sindikasi dari 14 bank senilai total US$ 260 juta pada 10 Juli lalu. Baca Juga: BI rate turun tapi bunga KPR naik? Ini kata bankir