KONTAN.CO.ID - PALEMBANG. Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengadakan Focus Group Discussion (FGD) terkait Sistem E-Ticketing Berbasis Akun Untuk Mendukung Integrasi Pembayaran Antar Moda Dan Sosialisasi Sistem Pembayaran BRT yang bertempat di Hotel Santika Premiere Bandara, Palembang. Pada FGD ini banyak berdiskusi tentang penerapan Smart City yang saling terintegrasi, serta peningkatan pemahaman terkait konsep dan sistem transportasi cerdas (Intelligent Transport System) yang dapat menjadi penentuan kebijakan terhadap sistem elektronifikasi pembayaran pada transportasi umum (Digital Payment for Urban Mobility). Dimana muncul ide sebagai rencana penerapan sistem tiket berbasis akun atau ABT (Account Based Ticketing), di mana Kota Palembang akan menjadi kota pertama sebagai target implementasi integrasi antar moda dengan sistem pembayaran elektronik menggunakan satu kartu untuk semua moda angkutan umum.
Menhub Budi Karya Sumadi Dorong Sistem Pembayaran Transportasi Berbasis Akun
KONTAN.CO.ID - PALEMBANG. Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengadakan Focus Group Discussion (FGD) terkait Sistem E-Ticketing Berbasis Akun Untuk Mendukung Integrasi Pembayaran Antar Moda Dan Sosialisasi Sistem Pembayaran BRT yang bertempat di Hotel Santika Premiere Bandara, Palembang. Pada FGD ini banyak berdiskusi tentang penerapan Smart City yang saling terintegrasi, serta peningkatan pemahaman terkait konsep dan sistem transportasi cerdas (Intelligent Transport System) yang dapat menjadi penentuan kebijakan terhadap sistem elektronifikasi pembayaran pada transportasi umum (Digital Payment for Urban Mobility). Dimana muncul ide sebagai rencana penerapan sistem tiket berbasis akun atau ABT (Account Based Ticketing), di mana Kota Palembang akan menjadi kota pertama sebagai target implementasi integrasi antar moda dengan sistem pembayaran elektronik menggunakan satu kartu untuk semua moda angkutan umum.