KONTAN.CO.ID - YOGJAKARTA. Para ekonom berpendapat bahwa impor Indonesia sepanjang enam bulan ke depan masih akan membengkak. Hal itu dipicu masih tingginya sektor pembangunan dalam negeri yang membutuhkan bahan baku yang besar. Ekonom Maybank Luthfi Ridho mengatakan, impor akan kembali membengkak di sektor non-migas. Terutama barang yang terkait dengan material mesin, elektronik, dan peralatan konstruksi. Wajar saja, sebab salah satu fokus pemerintah ke depan adalah infrastruktur. Baca Juga: Neraca dagang Juni surplus, Menkeu terus dorong ekspor lewat kebijakan perpajakan
Meningkatnya pembangunan di paruh kedua 2019 berpotensi kerek impor
KONTAN.CO.ID - YOGJAKARTA. Para ekonom berpendapat bahwa impor Indonesia sepanjang enam bulan ke depan masih akan membengkak. Hal itu dipicu masih tingginya sektor pembangunan dalam negeri yang membutuhkan bahan baku yang besar. Ekonom Maybank Luthfi Ridho mengatakan, impor akan kembali membengkak di sektor non-migas. Terutama barang yang terkait dengan material mesin, elektronik, dan peralatan konstruksi. Wajar saja, sebab salah satu fokus pemerintah ke depan adalah infrastruktur. Baca Juga: Neraca dagang Juni surplus, Menkeu terus dorong ekspor lewat kebijakan perpajakan