KONTAN.CO.ID - BANDUNG. Peredaran uang palsu diperkirakan meningkat menjelang pemilihan umum daerah (Pilkada) yang akan berlangsung dalam beberapa bulan mendatang. Oleh karena itu Bank Indonesia (BI) sebagai regulator mewanti-wanti agar masyarakat meningkatkan kewaspadaannya. Tidak hanya masyarakat, tapi bankir juga meningkatkan kewaspadaan terkait beredarnya uang palsu menjelang Pilkada. Bambang Tribaroto, Sekretaris Perusahaan BRI bilang bank sudah menyiapkan alat deteksi uang palsu yang ada di kantor cabang. "Kami sudah memiliki alat detektor uang palsu di setiap cabang," kata Bambang dalam media gathering, Sabtu (18/3).
Menjelang pilkada, bankir waspadai peredaran uang palsu
KONTAN.CO.ID - BANDUNG. Peredaran uang palsu diperkirakan meningkat menjelang pemilihan umum daerah (Pilkada) yang akan berlangsung dalam beberapa bulan mendatang. Oleh karena itu Bank Indonesia (BI) sebagai regulator mewanti-wanti agar masyarakat meningkatkan kewaspadaannya. Tidak hanya masyarakat, tapi bankir juga meningkatkan kewaspadaan terkait beredarnya uang palsu menjelang Pilkada. Bambang Tribaroto, Sekretaris Perusahaan BRI bilang bank sudah menyiapkan alat deteksi uang palsu yang ada di kantor cabang. "Kami sudah memiliki alat detektor uang palsu di setiap cabang," kata Bambang dalam media gathering, Sabtu (18/3).