JAKARTA. Pemerintah, melalui Kementerian Keuangan mengancam akan memotong tunjangan pegawai pajak di Direktorat Pajak. Pasalnya, realisasi penerimaan pajak di kuartal I 2015 masih seret. Bambang Brodjonegoro, Menteri Keuangan menuturkan, kenaikan tunjangan bagi pegawai pajak yang peraturan presidennya baru ditandatangani 19 Maret lalu tersebut memiliki konsekuensi; pegawai pajak harus habis- habisan mengejar target penerimaan pajak. "Konsekuensinya, kalau tidak tercapai ya tahun depan tunjangan akan dipotong," katanya, Rabu (8/4).
Menkeu ancam pangkas tunjangan pegawai pajak
JAKARTA. Pemerintah, melalui Kementerian Keuangan mengancam akan memotong tunjangan pegawai pajak di Direktorat Pajak. Pasalnya, realisasi penerimaan pajak di kuartal I 2015 masih seret. Bambang Brodjonegoro, Menteri Keuangan menuturkan, kenaikan tunjangan bagi pegawai pajak yang peraturan presidennya baru ditandatangani 19 Maret lalu tersebut memiliki konsekuensi; pegawai pajak harus habis- habisan mengejar target penerimaan pajak. "Konsekuensinya, kalau tidak tercapai ya tahun depan tunjangan akan dipotong," katanya, Rabu (8/4).