JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melihat, perekonomian Indonesia sedang dalam momentum positif dibandingkan dengan tiga tahun terakhir. Ia mengatakan, dalam hal ini yang menonjol adalah ekspor dan impor yang sudah tumbuh positif dari tahun-tahun sebelumnya Bila melihat secara total, menurut Sri Mulyani, perekonomian Indonesia tengah dihadapkan pada tantangan baik dari sisi demand maupun supply. Dari sisi demand, ia menilai bahwa pemerintah perlu menjaga supaya demand bisa menjadi penggerak motor perekonomian. “Maka saya melihat investasi, konsumsi, government spending, maupun ekspor akan kami perbaiki,” ucap Sri Mulyani di kantornya, Senin (1/6) malam.
Menkeu: Ekonomi Indonesia masih mampu digenjot
JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melihat, perekonomian Indonesia sedang dalam momentum positif dibandingkan dengan tiga tahun terakhir. Ia mengatakan, dalam hal ini yang menonjol adalah ekspor dan impor yang sudah tumbuh positif dari tahun-tahun sebelumnya Bila melihat secara total, menurut Sri Mulyani, perekonomian Indonesia tengah dihadapkan pada tantangan baik dari sisi demand maupun supply. Dari sisi demand, ia menilai bahwa pemerintah perlu menjaga supaya demand bisa menjadi penggerak motor perekonomian. “Maka saya melihat investasi, konsumsi, government spending, maupun ekspor akan kami perbaiki,” ucap Sri Mulyani di kantornya, Senin (1/6) malam.