KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyampaikan bahwa defisit APBN 2025 mencapai Rp 695,1 triliun atau 2,92% dari Produk Domestik Bruto (PDB). Angka tersebut melebar jika dibandingkan dengan target awal sebesar 2,53% PDB dalam APBN 2025. Ia mengatakan bahwa pelebaran defisit dilakukan untuk menjaga perekonomian lewat kebijakan countercyclical.
Menkeu Purbaya: Saya Buat Nol Defisit Bisa, Tapi Ekonomi Morat-Marit
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyampaikan bahwa defisit APBN 2025 mencapai Rp 695,1 triliun atau 2,92% dari Produk Domestik Bruto (PDB). Angka tersebut melebar jika dibandingkan dengan target awal sebesar 2,53% PDB dalam APBN 2025. Ia mengatakan bahwa pelebaran defisit dilakukan untuk menjaga perekonomian lewat kebijakan countercyclical.