KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani memberikan beberapa catatan atas penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah DKI Jakarta. Hal tersebut ia katakan saat memberikan arahan pada forum Musyawarah Perencanaan Pembangunan RPJMD DKI Jakarta 2017-2022 pada Rabu (27/12) di Balaikota. Sri Mulyani menyoroti pendapatan yang ditargetkan tahun depan oleh Pemprov DKI Jakarta senilai Rp 66 triliun. Hal itu tak dirasa punya dampak yang signifikan. "DKI dengan pendapatan Rp 66 triliun, pada 2018 maka merupakan APBD terbesar," kata Menkeu.
Menkeu semprit penggunaan APBD DKI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani memberikan beberapa catatan atas penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah DKI Jakarta. Hal tersebut ia katakan saat memberikan arahan pada forum Musyawarah Perencanaan Pembangunan RPJMD DKI Jakarta 2017-2022 pada Rabu (27/12) di Balaikota. Sri Mulyani menyoroti pendapatan yang ditargetkan tahun depan oleh Pemprov DKI Jakarta senilai Rp 66 triliun. Hal itu tak dirasa punya dampak yang signifikan. "DKI dengan pendapatan Rp 66 triliun, pada 2018 maka merupakan APBD terbesar," kata Menkeu.