KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperkirakan penerimaan negara akan tumbuh 11% tahun ini, ditopang oleh meroketnya harga-harga komoditas unggulan seperti batu bara, dan Crude Palm Oil (Cpo) “Ada pendapatan kita naik kemungkinan tumbuhnya bisa 11% di 2022, karena harga batubara naik CPO naik, ini semuanya mendapatkan tambahan penerimaan negara,” tuturnya dalam program B-Talk yang diselenggarakan Kompas TV, Selasa (10/5). Akan tetapi, Sri Mulyani menegaskan, meskipun pertumbuhan pendapatan negara diprediksi meroket cukup tinggi, namun uang yang ada sudah ada dialokasikan untuk dijadikan bantalan atas shock yang dirasakan masyarakat.
Menkeu Yakin Penerimaan Negara Tahun Ini Terdorong Harga Komoditas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperkirakan penerimaan negara akan tumbuh 11% tahun ini, ditopang oleh meroketnya harga-harga komoditas unggulan seperti batu bara, dan Crude Palm Oil (Cpo) “Ada pendapatan kita naik kemungkinan tumbuhnya bisa 11% di 2022, karena harga batubara naik CPO naik, ini semuanya mendapatkan tambahan penerimaan negara,” tuturnya dalam program B-Talk yang diselenggarakan Kompas TV, Selasa (10/5). Akan tetapi, Sri Mulyani menegaskan, meskipun pertumbuhan pendapatan negara diprediksi meroket cukup tinggi, namun uang yang ada sudah ada dialokasikan untuk dijadikan bantalan atas shock yang dirasakan masyarakat.