JAKARTA. Menteri Pariwisata Arief Yahya menyatakan wisata di Manado dan destinasi pariwisata lain di Sulawesi Utara berkelas dunia dan makin menarik perhatian wisatawan mancanegara. "Atraksinya sudah kelas dunia. Wisata baharinya kuat, baik 'underwater' maupun bentang pantai," kata Arief Yahya di Jakarta, Selasa (7/6), menanggapi pengembangan Pelabuhan Manado menjadi pelabuhan pariwisata. Menurut Menpar, hal yang istimewa dan jarang dipikirkan orang adalah akses Manado itu dekat ke Pulau Cebu, Davao, Filipina.
Menpar klaim wisata Manado berkelas dunia
JAKARTA. Menteri Pariwisata Arief Yahya menyatakan wisata di Manado dan destinasi pariwisata lain di Sulawesi Utara berkelas dunia dan makin menarik perhatian wisatawan mancanegara. "Atraksinya sudah kelas dunia. Wisata baharinya kuat, baik 'underwater' maupun bentang pantai," kata Arief Yahya di Jakarta, Selasa (7/6), menanggapi pengembangan Pelabuhan Manado menjadi pelabuhan pariwisata. Menurut Menpar, hal yang istimewa dan jarang dipikirkan orang adalah akses Manado itu dekat ke Pulau Cebu, Davao, Filipina.