KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kedatangan rombongan Kepresidenan Korea Selatan menjadi salah satu momentum kerjasama bisnis di Tanah Air. Salah satu agenda dalam kunjungan bilateral ini, dimanfaatkan Kementerian Perindustrian (Kemperin) untuk mempercepat proses bisnis yang tengah berlangsung. Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto bilang, pihaknya mendorong pembahasan detil dua proyek industri yang tengah berlangsung. Pertama, pembahasan percepatan realisasi kerjasama Lotte Chemical Titan pada kompleks industri Krakatau Steel di Cilegon.
Menperin dan Korsel bahas percepatan investasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kedatangan rombongan Kepresidenan Korea Selatan menjadi salah satu momentum kerjasama bisnis di Tanah Air. Salah satu agenda dalam kunjungan bilateral ini, dimanfaatkan Kementerian Perindustrian (Kemperin) untuk mempercepat proses bisnis yang tengah berlangsung. Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto bilang, pihaknya mendorong pembahasan detil dua proyek industri yang tengah berlangsung. Pertama, pembahasan percepatan realisasi kerjasama Lotte Chemical Titan pada kompleks industri Krakatau Steel di Cilegon.