KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Abdul Halim Iskandar optimistis seluruh desa di Indonesia mampu mencegah penyebaran virus corona (Covid-19). Karena itu dia meminta seluruh perangkat desa terus menerapkan protokol pencegahan penyebaran Covid-19. Seperti memakai masker, menerapkan jaga jarak fisik dan berperilaku hidup sehat. "Kalau ini dilakukan penanganan serius di tingkat desa, saya yakin akan sangat berdampak signifikan untuk penyelesaian atau penanganan Covid-19 di tingkat nasional," kata Abdul dalam konferensi pers virtual, Rabu (20/5).
Menteri Desa Abdul Halim optimistis desa mampu tanggulangi penyebaran Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Abdul Halim Iskandar optimistis seluruh desa di Indonesia mampu mencegah penyebaran virus corona (Covid-19). Karena itu dia meminta seluruh perangkat desa terus menerapkan protokol pencegahan penyebaran Covid-19. Seperti memakai masker, menerapkan jaga jarak fisik dan berperilaku hidup sehat. "Kalau ini dilakukan penanganan serius di tingkat desa, saya yakin akan sangat berdampak signifikan untuk penyelesaian atau penanganan Covid-19 di tingkat nasional," kata Abdul dalam konferensi pers virtual, Rabu (20/5).