KONTAN.CO.ID - NUSA DUA. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno mengatakan, pelemahan rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) belakangan ini merupakan peluang yang bagus bagi investasi Indonesia menjadi lebih atraktif. Pasalnya, para investor khusunya asing, akan mengonversi dollar AS ke rupiah dengan harga saat ini yang sudah tembus Rp 15.000 per dollar AS. "Dengan rupiah melemah sedemikian dan untuk investor asing ini merupakan potensi yang sangat bagus, mereka konversi dolarnya dengan harga seperti ini," katanya di Hotel Conrad dalam Indonesia Investment Forum 2018, Selasa (9/10).
Menteri Rini: Pelemahan rupiah bisa membuat investasi di Indonesia lebih atraktif
KONTAN.CO.ID - NUSA DUA. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno mengatakan, pelemahan rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) belakangan ini merupakan peluang yang bagus bagi investasi Indonesia menjadi lebih atraktif. Pasalnya, para investor khusunya asing, akan mengonversi dollar AS ke rupiah dengan harga saat ini yang sudah tembus Rp 15.000 per dollar AS. "Dengan rupiah melemah sedemikian dan untuk investor asing ini merupakan potensi yang sangat bagus, mereka konversi dolarnya dengan harga seperti ini," katanya di Hotel Conrad dalam Indonesia Investment Forum 2018, Selasa (9/10).