KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Marketplace Bukalapak berharap bisa menjadi mitra pemerintah dalam menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) ke UKM yang menjadi mitra Bukalapak. Pasalnya, sudah setahun ini, Bukalapak telah bekerjasama dengan Kementerian Keuangan dalam menyalurkan kredit Ultra Mikro (UMi). Chief Executive Officer Bukalapak Achmad Zaky menyebutkan bahwa Bukalapak siap mendukung seluruh program Kemenkop dalam pemberdayaan dan meningkatkan daya saing UMKM di Indonesia. Baca Juga: Optimalisasi likuiditas nasabah wholesale, Mandiri luncurkan layanan smart account
Merasa berpengalaman, Bukalapak ingin menjadi penyalur KUR
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Marketplace Bukalapak berharap bisa menjadi mitra pemerintah dalam menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) ke UKM yang menjadi mitra Bukalapak. Pasalnya, sudah setahun ini, Bukalapak telah bekerjasama dengan Kementerian Keuangan dalam menyalurkan kredit Ultra Mikro (UMi). Chief Executive Officer Bukalapak Achmad Zaky menyebutkan bahwa Bukalapak siap mendukung seluruh program Kemenkop dalam pemberdayaan dan meningkatkan daya saing UMKM di Indonesia. Baca Juga: Optimalisasi likuiditas nasabah wholesale, Mandiri luncurkan layanan smart account