KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) menargetkan produksi emas tahun ini berkisar antara 175.000 ounce hingga 195.000 ounce. Sekretaris Perusahaan MDKA Adi Adriansyah Sjoekri menyebutkan, hingga memasuki semester II 2020 kegiatan produksi dan pemasaran MDKA masih belum terdampak signifikan oleh pandemi covid-19. "Untuk kuartal II 2020 produksi emas mencapai 54.672 ounce, sementara total sepanjang semester I 2020 produksi mencapai 108.823 ounce," ujar Adi kepada Kontan.co.id, Kamis (3/9). Adi optimistis MDKA dapat menjaga kinerja disisa tahun ini.
Merdeka Copper Gold (MDKA) targetkan produksi emas 195.000 ounce tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) menargetkan produksi emas tahun ini berkisar antara 175.000 ounce hingga 195.000 ounce. Sekretaris Perusahaan MDKA Adi Adriansyah Sjoekri menyebutkan, hingga memasuki semester II 2020 kegiatan produksi dan pemasaran MDKA masih belum terdampak signifikan oleh pandemi covid-19. "Untuk kuartal II 2020 produksi emas mencapai 54.672 ounce, sementara total sepanjang semester I 2020 produksi mencapai 108.823 ounce," ujar Adi kepada Kontan.co.id, Kamis (3/9). Adi optimistis MDKA dapat menjaga kinerja disisa tahun ini.