KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah penyebaran masif virus corona pada dua bulan awal tahun ini, Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) tetap optimis bahwa target investasi Indonesia yang sebesar Rp 866 triliun di tahun ini akan tetap tercapai. Meski begitu, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia tetap mengaku bahwa ada potensi penurunan investasi dari negara China di semester I tahun ini. Akan tetapi, Bahlil menyebut bahwa masih ada peluang di balik kendala yang disebabkan oleh virus ini. Baca Juga: Penerbangan Bali-China ditutup akibat corona, AP I estimasi kerugian Rp 48 miliar
Meski ada corona, Bahlil yakin BKPM bisa capai target investasi tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah penyebaran masif virus corona pada dua bulan awal tahun ini, Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) tetap optimis bahwa target investasi Indonesia yang sebesar Rp 866 triliun di tahun ini akan tetap tercapai. Meski begitu, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia tetap mengaku bahwa ada potensi penurunan investasi dari negara China di semester I tahun ini. Akan tetapi, Bahlil menyebut bahwa masih ada peluang di balik kendala yang disebabkan oleh virus ini. Baca Juga: Penerbangan Bali-China ditutup akibat corona, AP I estimasi kerugian Rp 48 miliar