KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Potensi melonggarnya kebijakan moneter The Federal Reserves di tahun depan menyelamatkan mata uang euro yang sejatinya masih dirundung sentimen negatif. Pada Selasa (18/12) pukul 20.10 WIB, pasangan EUR/USD di Bloomberg tercatat menguat 0,27% ke level 1,1379. Analis Finex Berjangka Nanang Wahyudi menilai, para pelaku pasar sedang mencermati pernyataan The Federal Reserves terkait kebijakan moneternya di tahun depan. Sebab, sejauh ini kenaikan suku bunga acuan AS tidak diimbangi oleh perbaikan data-data ekonomi secara signifikan.
Meski data ekonomi memburuk, Euro masih ungguli dollar AS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Potensi melonggarnya kebijakan moneter The Federal Reserves di tahun depan menyelamatkan mata uang euro yang sejatinya masih dirundung sentimen negatif. Pada Selasa (18/12) pukul 20.10 WIB, pasangan EUR/USD di Bloomberg tercatat menguat 0,27% ke level 1,1379. Analis Finex Berjangka Nanang Wahyudi menilai, para pelaku pasar sedang mencermati pernyataan The Federal Reserves terkait kebijakan moneternya di tahun depan. Sebab, sejauh ini kenaikan suku bunga acuan AS tidak diimbangi oleh perbaikan data-data ekonomi secara signifikan.