KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan, undang-undang (UU) yang mendukung pemrotes di Hong Kong memang tidak membuat negosiasi perdagangan dengan China menjadi lebih mudah. Tapi, dia yakin, Beijing masih menginginkan kesepakatan dengan AS. "Orang China selalu bernegosiasi," kata Trump kepada wartawan di Gedung Putih saat bersiap untuk berangkat ke KTT NATO di London, Senin (2/11), seperti dikutip Reuters. "Saya sangat bahagia di mana kita berada sekarang dan terus terang saya bisa ke tempat lain yang bisa saya lakukan sendiri dan bahkan lebih bahagia. Tapi, orang China ingin membuat kesepakatan. Kita akan lihat apa yang terjadi," ujar Trump.
Meski negosiasi tidak mudah, Trump: China ingin membuat kesepakatan
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan, undang-undang (UU) yang mendukung pemrotes di Hong Kong memang tidak membuat negosiasi perdagangan dengan China menjadi lebih mudah. Tapi, dia yakin, Beijing masih menginginkan kesepakatan dengan AS. "Orang China selalu bernegosiasi," kata Trump kepada wartawan di Gedung Putih saat bersiap untuk berangkat ke KTT NATO di London, Senin (2/11), seperti dikutip Reuters. "Saya sangat bahagia di mana kita berada sekarang dan terus terang saya bisa ke tempat lain yang bisa saya lakukan sendiri dan bahkan lebih bahagia. Tapi, orang China ingin membuat kesepakatan. Kita akan lihat apa yang terjadi," ujar Trump.