JAKARTA. Meskipun beberapa waktu lalu, Badan Pusat Statistik (BPS) melalui Angka Ramalan (ARAM) II memperingatkan bahwa produksi padi pada tahun 2014 ini akan turun 0,94%, pemerintah menyatakan bahwa stok pangan nasional sampai dengan saat ini masih aman. Dan melalui Badan Urusan Logistik ( Bulog), pemerintah menyatakan bahwa sampai saat ini cadangan beras nasional sampai saat ini masih mencapai 2 juta ton. Sutarto Alimoeso, Kepala Bulog mengatakan bahwa stok tersebut masih mencukupi untuk kebutuhan tujuh bulan mendatang.
Meski produksi padi turun, stok beras masih aman
JAKARTA. Meskipun beberapa waktu lalu, Badan Pusat Statistik (BPS) melalui Angka Ramalan (ARAM) II memperingatkan bahwa produksi padi pada tahun 2014 ini akan turun 0,94%, pemerintah menyatakan bahwa stok pangan nasional sampai dengan saat ini masih aman. Dan melalui Badan Urusan Logistik ( Bulog), pemerintah menyatakan bahwa sampai saat ini cadangan beras nasional sampai saat ini masih mencapai 2 juta ton. Sutarto Alimoeso, Kepala Bulog mengatakan bahwa stok tersebut masih mencukupi untuk kebutuhan tujuh bulan mendatang.