KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketatnya persaingan bunga di industri perbankan mulai memangkas margin bunga bersih alias net interest margin (NIM) perbankan. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat per Agustus 2019 posisi NIM ada di level 4,9% menurun dari periode setahun sebelumnya 5,14% secara industri. Sejumlah bank besar juga mencatatkan penurunan NIM. Ambil contoh, PT Bank Mandiri Tbk per September 2019 membukukan NIM 5,58% atau turun 8 basis poin (bps) secara yoy. Baca Juga: Duh, Kredit Bermasalah Masih Menghantui Kinerja Perbankan premium
Meski turun, NIM perbankan di Indonesia masih tertinggi di ASEAN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketatnya persaingan bunga di industri perbankan mulai memangkas margin bunga bersih alias net interest margin (NIM) perbankan. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat per Agustus 2019 posisi NIM ada di level 4,9% menurun dari periode setahun sebelumnya 5,14% secara industri. Sejumlah bank besar juga mencatatkan penurunan NIM. Ambil contoh, PT Bank Mandiri Tbk per September 2019 membukukan NIM 5,58% atau turun 8 basis poin (bps) secara yoy. Baca Juga: Duh, Kredit Bermasalah Masih Menghantui Kinerja Perbankan premium