KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Nusantara Infrastructure Tbk melalui PT Bintaro Serpong Damai (BSD) bersama PT Nippon Indosari Corpindo Tbk bagikan kebutuhan pokok di sekitar area operasional Tol BSD, Jumat (8/5). Direktur Utama BSD Purwoto menyebutkan pendistribusian kebutuhan pokok ini bekerjasama dengan Sari Roti. "Kami berharap bantuan ini dapat sedikit meringankan beban masyarakat sekaligus mendukung peningkatan imunitas agar asupan gizi masyarakat tetap terjaga saat Bulan Ramadhan di tengah pandemi virus corona," ujarnya melalui keterangan pers yang diterima kontan.co.id , Jumat (8/5). Baca Juga: Pemerintah targetkan dapat komitmen pinjaman multilateral senilai US$ 7 miliar
META dan ROTI kolaborasi distribusikan kebutuhan pokok untuk masyarakat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Nusantara Infrastructure Tbk melalui PT Bintaro Serpong Damai (BSD) bersama PT Nippon Indosari Corpindo Tbk bagikan kebutuhan pokok di sekitar area operasional Tol BSD, Jumat (8/5). Direktur Utama BSD Purwoto menyebutkan pendistribusian kebutuhan pokok ini bekerjasama dengan Sari Roti. "Kami berharap bantuan ini dapat sedikit meringankan beban masyarakat sekaligus mendukung peningkatan imunitas agar asupan gizi masyarakat tetap terjaga saat Bulan Ramadhan di tengah pandemi virus corona," ujarnya melalui keterangan pers yang diterima kontan.co.id , Jumat (8/5). Baca Juga: Pemerintah targetkan dapat komitmen pinjaman multilateral senilai US$ 7 miliar