JAKARTA. Untuk mengatasi penumpukan penumpang, Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta mengoperasikan bantuan kendaraan berupa bus sekolah. "Kami akan mengoperasikan bus sekolah, ini agar tidak terjadi penumpukan penumpang di Terminal Blok M," ucap Kepala Unit Pelaksana Teknis Terminal dan Angkutan Jalan Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta Anggiat Banjar Nahor, di Jakarta, Senin (21/12). Anggiat mengatakan, ada sekitar 10 bus sekolah yang disediakan untuk mengangkut penumpang.
Metromini mogok, bus sekolah ambil alih
JAKARTA. Untuk mengatasi penumpukan penumpang, Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta mengoperasikan bantuan kendaraan berupa bus sekolah. "Kami akan mengoperasikan bus sekolah, ini agar tidak terjadi penumpukan penumpang di Terminal Blok M," ucap Kepala Unit Pelaksana Teknis Terminal dan Angkutan Jalan Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta Anggiat Banjar Nahor, di Jakarta, Senin (21/12). Anggiat mengatakan, ada sekitar 10 bus sekolah yang disediakan untuk mengangkut penumpang.