KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten pengelola mal, PT Metropolitan Land Tbk (MTLA) menyebut, kunjungan mal pada awal tahun 2022 mengalami penurunan hingga 10% dibandingkan bulan sebelumnya atau pada Desember 2021. Direktur MTLA, Olivia Surodjo mengungkapkan, penurunan ini salah satunya disebabkan oleh adanya peningkatan kasus positif Covid-19 sejak pertengahan Januari, sehingga masyarakat kembali Metropolitan Land membatasi kegiatan di luar rumah. "Hal tersebut karena masyarakat yang baru saja merayakan momen natal dan tahun baru, serta adanya peningkatan kasus positif Covid-19 dipertengahan bulan ini," ungkap Olivia, saat dihubungi Kontan.co.id, Selasa (1/1).
Metropolitan Land (MTLA) Sebut Terjadi Penurunan Angka Kunjungan Mal di Awal 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten pengelola mal, PT Metropolitan Land Tbk (MTLA) menyebut, kunjungan mal pada awal tahun 2022 mengalami penurunan hingga 10% dibandingkan bulan sebelumnya atau pada Desember 2021. Direktur MTLA, Olivia Surodjo mengungkapkan, penurunan ini salah satunya disebabkan oleh adanya peningkatan kasus positif Covid-19 sejak pertengahan Januari, sehingga masyarakat kembali Metropolitan Land membatasi kegiatan di luar rumah. "Hal tersebut karena masyarakat yang baru saja merayakan momen natal dan tahun baru, serta adanya peningkatan kasus positif Covid-19 dipertengahan bulan ini," ungkap Olivia, saat dihubungi Kontan.co.id, Selasa (1/1).