KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana pendapatan tetap rentan turun dalam jangka pendek akibat pasar obligasi domestik masih rawan terkoreksi. Manajer investasi perlu melakukan upaya agar risiko penurunan kinerja produknya dapat diminimalisir. Direktur Panin Asset Management, Rudiyanto mengatakan, pada dasarnya manajer investasi akan menyesuaikan kembali karakteristik produknya sebelum mengatur strategi untuk menangkal pelemahan pasar. Apabila jumlah investor yang berinvestasi pada suatu produk reksadana pendapatan tetap tergolong besar, manajer investasi dapat melakukan upaya dengan memperpendek durasi surat utang negara (SUN) supaya kinerja produk tersebut tetap terjaga.
Minimalisir penurunan kinerja reksadana fixed income, MI bisa lakukan ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana pendapatan tetap rentan turun dalam jangka pendek akibat pasar obligasi domestik masih rawan terkoreksi. Manajer investasi perlu melakukan upaya agar risiko penurunan kinerja produknya dapat diminimalisir. Direktur Panin Asset Management, Rudiyanto mengatakan, pada dasarnya manajer investasi akan menyesuaikan kembali karakteristik produknya sebelum mengatur strategi untuk menangkal pelemahan pasar. Apabila jumlah investor yang berinvestasi pada suatu produk reksadana pendapatan tetap tergolong besar, manajer investasi dapat melakukan upaya dengan memperpendek durasi surat utang negara (SUN) supaya kinerja produk tersebut tetap terjaga.