SINGAPURA. Harga kontrak minyak dunia mencatatkan penurunan pada transaksi pagi di Asia, Selasa (14/6). Data yang dihimpun CNBC menunjukkan, harga kontrak minyak WTI tertekan 1% atau turun 53 sen menjadi US$ 48,35 sebarel. Pada sesi sebelumnya, harga minyak acuan AS ini juga turun 19 sen menjadi US$ 48.88 per barel. Harga minyak tertekan seiring meningkatnya kecemasan market terhadap isu Brexit. Sebuah survei yang dilakukan harian Independent menunjukkan, 55% voter lebih memilih Brexit.
Minyak kembali tertekan, ini penyebabnya
SINGAPURA. Harga kontrak minyak dunia mencatatkan penurunan pada transaksi pagi di Asia, Selasa (14/6). Data yang dihimpun CNBC menunjukkan, harga kontrak minyak WTI tertekan 1% atau turun 53 sen menjadi US$ 48,35 sebarel. Pada sesi sebelumnya, harga minyak acuan AS ini juga turun 19 sen menjadi US$ 48.88 per barel. Harga minyak tertekan seiring meningkatnya kecemasan market terhadap isu Brexit. Sebuah survei yang dilakukan harian Independent menunjukkan, 55% voter lebih memilih Brexit.