KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Laba emiten poultry melejit. Padahal sebelumnya, banyak pihak yang khawatir pemberlakuan larangan impor jagung sejak tahun lalu dapat menyebabkan beban keuangan bertambah akibat harga jagung dalam negeri yang dinilai mahal. Mengutip laporan keuangan kuartal I-2018, emiten PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) mencetak laba bersih di Rp 995 miliar, naik 59% year-on-year dari Rp 626 miliar. Kemudian PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN) memperoleh laba bersih Rp 50,25 triliun atau melesat 105% dari Rp 24,64 triliun. Sedangkan laba PT Japfa Comfeed Indonesia (JPFA) meroket 491% menjadi Rp 433,4 miliar dari setahun lalu di Rp 73,38 miliar.
Mirae: Emiten poultry masih tetap menjanjikan tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Laba emiten poultry melejit. Padahal sebelumnya, banyak pihak yang khawatir pemberlakuan larangan impor jagung sejak tahun lalu dapat menyebabkan beban keuangan bertambah akibat harga jagung dalam negeri yang dinilai mahal. Mengutip laporan keuangan kuartal I-2018, emiten PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) mencetak laba bersih di Rp 995 miliar, naik 59% year-on-year dari Rp 626 miliar. Kemudian PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN) memperoleh laba bersih Rp 50,25 triliun atau melesat 105% dari Rp 24,64 triliun. Sedangkan laba PT Japfa Comfeed Indonesia (JPFA) meroket 491% menjadi Rp 433,4 miliar dari setahun lalu di Rp 73,38 miliar.