KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pihak Mahkamah Konstitusi (MK) membantah narasi di media sosial yang mengklaim telah mendapatkan bocoran terkait putusan sengketa hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. "Kami memastikan kalau ada bocor-bocor itu tentu bukan dari Mahkamah Konstitusi," kata Juru Bicara MK Fajar Laksono di Gedung MK, Jumat (19/4). Fajar mengatakan, MK punya mekanisme tersendiri untuk mensterilkan jalannya rapat permusyawarahan hakim (RPH) agar tidak bocor.
MK Membantah Ada Bocoran Putusan Sengketa Pilpres
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pihak Mahkamah Konstitusi (MK) membantah narasi di media sosial yang mengklaim telah mendapatkan bocoran terkait putusan sengketa hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. "Kami memastikan kalau ada bocor-bocor itu tentu bukan dari Mahkamah Konstitusi," kata Juru Bicara MK Fajar Laksono di Gedung MK, Jumat (19/4). Fajar mengatakan, MK punya mekanisme tersendiri untuk mensterilkan jalannya rapat permusyawarahan hakim (RPH) agar tidak bocor.