JAKARTA. PT Mandiri Manajemen Investasi (MMI) menargetkan bisa mencatatkan dana kelolaan hingga Rp 26 triliun sampai akhir tahun. Hingga Juli 2014 dana kelolaan anak usaha PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) ini sudah sebesar Rp 23,7 triliun. Wendy Isnandar, Direktur MMI mengatakan, pihaknya masih akan mengandalkan reksadana saham sebagai salah satu pendongkrak dana kelolaan. "Sekarang, porsi reksadana saham sekitar 34%, targetnya akhir tahun bisa mencapai 40%," ujarnya, Senin (11/8).
MMI masih mengandalkan reksadana saham
JAKARTA. PT Mandiri Manajemen Investasi (MMI) menargetkan bisa mencatatkan dana kelolaan hingga Rp 26 triliun sampai akhir tahun. Hingga Juli 2014 dana kelolaan anak usaha PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) ini sudah sebesar Rp 23,7 triliun. Wendy Isnandar, Direktur MMI mengatakan, pihaknya masih akan mengandalkan reksadana saham sebagai salah satu pendongkrak dana kelolaan. "Sekarang, porsi reksadana saham sekitar 34%, targetnya akhir tahun bisa mencapai 40%," ujarnya, Senin (11/8).