JAKARTA. PT Bank MNC Internasional Tbk dalam rancangan bisnis bank (RBB) 2017 memasukkan akusisi bank sebagai pertumbuhan anorganik. Bank berkode emiten BABP ini mengincar bank sektor konsumer. Menurut Benny Purnomo, Direktur Utama Bank MNC Internasional, untuk akusisi ini yang menjadi incaran adalah kelompok BUKU I (modal inti kurang dari Rp 1 triliun) atau BUKU II (modal inti antara Rp 1 triliun sampai Rp 5 triliun). “Kami mempunyai dua cara untuk tumbuh pertama adalah organik dan kedua adalah anorganik,” ujar Benny, Rabu (18/1).
MNC Bank ingin caplok bank sektor konsumer
JAKARTA. PT Bank MNC Internasional Tbk dalam rancangan bisnis bank (RBB) 2017 memasukkan akusisi bank sebagai pertumbuhan anorganik. Bank berkode emiten BABP ini mengincar bank sektor konsumer. Menurut Benny Purnomo, Direktur Utama Bank MNC Internasional, untuk akusisi ini yang menjadi incaran adalah kelompok BUKU I (modal inti kurang dari Rp 1 triliun) atau BUKU II (modal inti antara Rp 1 triliun sampai Rp 5 triliun). “Kami mempunyai dua cara untuk tumbuh pertama adalah organik dan kedua adalah anorganik,” ujar Benny, Rabu (18/1).