JAKARTA. Selain Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo yang  mengkritisi keberadaan mobil murah ramah lingkungan (LCGC), begitu juga dengan Menteri Perhubungan EE Mangindaan. Meski begitu, kritikan yang dilakukan oleh Mangindaan bukan berarti menolak atau menghambat keberadaan mobil murah. Namun menurut dia, juga harus dipikirkan efek atau dampak keberadaan mobil tersebut terhadap kemacetan, khususnya di Ibu Kota. "Kami tidak menghambat, sekarang kalau sudah jadi. Saran kami, pikirkan supaya tidak tambah macet," tutur Mangindaan di Kantor Presiden, Rabu (18/9).
Mobil murah sebaiknya dipasarkan di luar Jawa
JAKARTA. Selain Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo yang  mengkritisi keberadaan mobil murah ramah lingkungan (LCGC), begitu juga dengan Menteri Perhubungan EE Mangindaan. Meski begitu, kritikan yang dilakukan oleh Mangindaan bukan berarti menolak atau menghambat keberadaan mobil murah. Namun menurut dia, juga harus dipikirkan efek atau dampak keberadaan mobil tersebut terhadap kemacetan, khususnya di Ibu Kota. "Kami tidak menghambat, sekarang kalau sudah jadi. Saran kami, pikirkan supaya tidak tambah macet," tutur Mangindaan di Kantor Presiden, Rabu (18/9).