KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending Modalku menyebut penyumbang terbesar kredit macet perusahaan berasal dari peminjam usia 35 tahun ke atas. Country Head Modalku Indonesia Arthur Adisusanto mengatakan hal itu karena hampir 70% penerima dana (borrower) perusahaan berusia 35 tahun ke atas. "Hal itu menunjukkan bahwa portofolio pendanaan yang macet didominasi oleh usia tersebut. Dengan demikian, anak muda bukan penyumbang terbesar," ungkapnya kepada Kontan, Kamis (6/6).
Modalku: Peminjam Usia 35 Tahun ke Atas Penyumbang Kredit Macet Terbesar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending Modalku menyebut penyumbang terbesar kredit macet perusahaan berasal dari peminjam usia 35 tahun ke atas. Country Head Modalku Indonesia Arthur Adisusanto mengatakan hal itu karena hampir 70% penerima dana (borrower) perusahaan berusia 35 tahun ke atas. "Hal itu menunjukkan bahwa portofolio pendanaan yang macet didominasi oleh usia tersebut. Dengan demikian, anak muda bukan penyumbang terbesar," ungkapnya kepada Kontan, Kamis (6/6).