KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren mobil listrik mulai merambah Indonesia. Ketua Umum Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) Moeldoko menilai Indonesia memiliki peranan penting dalam pengembangan mobil listrik dunia. Menurut Moeldoko, Indonesia memiliki sumber daya alam (SDA) yang memadai untuk pengembangan kendaraan listrik. "Indonesia punya peranan penting dalam pengembangan mobil listrik dunia, kita harus gunakan momentum ini untuk melakukan lompatan agar tidak ketinggalan," kata Moeldoko tatkala membuka Gelaran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022, Jumat (22/7).
Moeldoko: Indonesia Punya Peran Penting dalam Pengembangan Mobil Listrik Global
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren mobil listrik mulai merambah Indonesia. Ketua Umum Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) Moeldoko menilai Indonesia memiliki peranan penting dalam pengembangan mobil listrik dunia. Menurut Moeldoko, Indonesia memiliki sumber daya alam (SDA) yang memadai untuk pengembangan kendaraan listrik. "Indonesia punya peranan penting dalam pengembangan mobil listrik dunia, kita harus gunakan momentum ini untuk melakukan lompatan agar tidak ketinggalan," kata Moeldoko tatkala membuka Gelaran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022, Jumat (22/7).