KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Momen Natal dan Tahun Baru, berpotensi mendongkrak aktivitas belanja masyarakat pada Desember 2022. Head of Mandiri Istitute Teguh Yudo Wicaksono mengungkapkan, ini terlihat dari Mandiri Spending Index (MSI) pada awal Desember 2022 yang mulai meningkat bila dibandingkan dengan indeks pada akhir November 2022. Adapun indeks frekuensi belanja pada akhir November 2022 tercatat 154,8 dan indeks nilai berbelanja tercatat 125,9. Nah, Yudo yakin, tren berbelanja akan terus meningkat pada pekan kedua dan pekan ketiga, terutama saat mulai libur akhir tahun menjelang momen Nataru.
Momen Nataru Diyakini Akan Dongkrak Aktivitas Belanja Masyarakat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Momen Natal dan Tahun Baru, berpotensi mendongkrak aktivitas belanja masyarakat pada Desember 2022. Head of Mandiri Istitute Teguh Yudo Wicaksono mengungkapkan, ini terlihat dari Mandiri Spending Index (MSI) pada awal Desember 2022 yang mulai meningkat bila dibandingkan dengan indeks pada akhir November 2022. Adapun indeks frekuensi belanja pada akhir November 2022 tercatat 154,8 dan indeks nilai berbelanja tercatat 125,9. Nah, Yudo yakin, tren berbelanja akan terus meningkat pada pekan kedua dan pekan ketiga, terutama saat mulai libur akhir tahun menjelang momen Nataru.