KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT MRT Jakarta (Perseroda) dan Green Building Council Indonesia (GBCI) menyepakati kerja sama penelitian, pengembangan, dan pengimplementasian konsep pembangunan berkelanjutan terhadap sarana dan prasarana MRT Jakarta. Dokumen kerja sama diserahkan oleh Ketua Umum Green Building Council Indonesia Iwan Prijanto, Direktur Operasi dan Pemeliharaan PT MRT Jakarta (Perseroda) Mega Tarigan selaku Ketua Komite Keberlanjutan PT MRT Jakarta dalam seremoni simbolis yang bertempat di Gedung Transport Hub, Jakarta Pusat pada Selasa 19 Desember 2023. Baca Juga: Sasar Pengguna MRT, Mastercard Gandeng MRT Jakarta Sediakan Opsi Pembelian Tiket
MRT Jakarta Gandeng GBCI untuk Konsep Pembangunan Berkelanjutan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT MRT Jakarta (Perseroda) dan Green Building Council Indonesia (GBCI) menyepakati kerja sama penelitian, pengembangan, dan pengimplementasian konsep pembangunan berkelanjutan terhadap sarana dan prasarana MRT Jakarta. Dokumen kerja sama diserahkan oleh Ketua Umum Green Building Council Indonesia Iwan Prijanto, Direktur Operasi dan Pemeliharaan PT MRT Jakarta (Perseroda) Mega Tarigan selaku Ketua Komite Keberlanjutan PT MRT Jakarta dalam seremoni simbolis yang bertempat di Gedung Transport Hub, Jakarta Pusat pada Selasa 19 Desember 2023. Baca Juga: Sasar Pengguna MRT, Mastercard Gandeng MRT Jakarta Sediakan Opsi Pembelian Tiket