JAKARTA. PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mengatakan pihaknya akan menahan rasio pembiayaan bermasalah atau non performing financing (NPF) perseroan di level 4% pada akhir tahun 2017. Direktur Utama Bank Muamalat Endy Abdurrahman menyebut sampai dengan akhir Juni 2017 rasio NPF perseroan masih berada di posisi 4,5%. "Mudah-mudahan kita tutup 4%, kemarin kita 4,5%," ujar Endy saat ditemui di Hotel Fairmont, Jakarta, Jumat (28/7).
Muamalat targetkan pembiayaan macet hanya 4%
JAKARTA. PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mengatakan pihaknya akan menahan rasio pembiayaan bermasalah atau non performing financing (NPF) perseroan di level 4% pada akhir tahun 2017. Direktur Utama Bank Muamalat Endy Abdurrahman menyebut sampai dengan akhir Juni 2017 rasio NPF perseroan masih berada di posisi 4,5%. "Mudah-mudahan kita tutup 4%, kemarin kita 4,5%," ujar Endy saat ditemui di Hotel Fairmont, Jakarta, Jumat (28/7).