KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandiri Utama Finance (MUF) membeberkan peluang dan tantangan yang bisa memengaruhi kinerja laba pada 2026. Head of Corporate Secretary & Legal MUF, Elisabeth Lidya Sirait, mengatakan terdapat peluang dari meningkatnya kebutuhan pembiayaan kendaraan, pertumbuhan segmen syariah dan kendaraan listrik, serta makin luasnya kolaborasi dengan Mandiri dan BSI yang menjadi potensi positif bagi kinerja MUF. "Selain itu, adopsi teknologi dan inovasi produk juga membuka ruang pertumbuhan yang lebih optimal," ungkapnya kepada Kontan, Kamis (22/1/2026).
MUF Beberkan Peluang dan Tantangan yang Bisa Pengaruhi Kinerja Laba pada 2026
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mandiri Utama Finance (MUF) membeberkan peluang dan tantangan yang bisa memengaruhi kinerja laba pada 2026. Head of Corporate Secretary & Legal MUF, Elisabeth Lidya Sirait, mengatakan terdapat peluang dari meningkatnya kebutuhan pembiayaan kendaraan, pertumbuhan segmen syariah dan kendaraan listrik, serta makin luasnya kolaborasi dengan Mandiri dan BSI yang menjadi potensi positif bagi kinerja MUF. "Selain itu, adopsi teknologi dan inovasi produk juga membuka ruang pertumbuhan yang lebih optimal," ungkapnya kepada Kontan, Kamis (22/1/2026).
TAG: