KONTAN.CO.ID - JAKARTA. MUFG Bank menerbitkan negotiable certificate deposit (NCD) dengan nilai total Rp 2,05 triliun. Dari pengumuman KSEI, surat berharga yang diterbitkan pengendali PT Bank Danamon Tbk (BDMN) ini akan mulai didistribusikan, Selasa (19/2). Ada lima seri yang ditawarkan. Seri A dengan pokok Rp 330 miliar menawarkan kupon 5,30% dengan tenor 3 bulan atau akan jatuh tempo pada 19 Mei 2020. Baca Juga: Meski asing lepas saham BBCA, yang belanja sebulan lalu masih untung
MUFG Bank terbitkan NCD senilai Rp 2,05 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. MUFG Bank menerbitkan negotiable certificate deposit (NCD) dengan nilai total Rp 2,05 triliun. Dari pengumuman KSEI, surat berharga yang diterbitkan pengendali PT Bank Danamon Tbk (BDMN) ini akan mulai didistribusikan, Selasa (19/2). Ada lima seri yang ditawarkan. Seri A dengan pokok Rp 330 miliar menawarkan kupon 5,30% dengan tenor 3 bulan atau akan jatuh tempo pada 19 Mei 2020. Baca Juga: Meski asing lepas saham BBCA, yang belanja sebulan lalu masih untung