KONTAN.CO.ID - RIYADH. Arab Saudi mengumumkan bahwa Masjid Nabawi di Madinah secara bertahap akan dibuka untuk umum mulai hari Minggu. Melansir Arab News, masjid-masjid di seluruh Kerajaan Saudi, kecuali yang ada di Mekah, akan membuka pintu mereka untuk para jemaah mulai hari Minggu sebagai bagian dari kemudahan dalam pembatasan jam malam untuk mencegah penyebaran COVID-19.
- Baca Juga: Sambut kenormalan baru, rumah ibadah bakal dibuka secara bertahap
- Baca Juga: Arab Saudi longgarkan lockdown, nasib jamaah haji 2020 masih belum jelas
- Baca Juga: Hore! Arab Saudi longgarkan lockdown, warga boleh salat jamaah di masjid mulai 31 Mei
- Baca Juga: Arab Saudi akan mengakhiri jam malam pada 21 Juni, namun kota suci Mekah dikecualikan
- Baca Juga: Arab Saudi longgarkan lockdown, ibadah umrah dan ziarah masih dilarang