KONTAN.CO.ID - JAKARTA.. Sejumlah pemerintah daerah sudah mengeluarkan pengumuman soal potongan pembayaran pajak bumi dan bangunan pedesaan dan perkotaan (PBB P2). Pemberitahuan ini sudah diumumkan jauh-jauh hari yakni mulai dari bulan April. Tujuan dari potongan PBB tersebut adalah untuk membantu masyarakat yang terdampak dari virus corona. Ternyata, pemberian diskon PBB P2 itu tidak dilakukan sama rata. Semakin cepat warga membayar PBB di wilayah masing-masing, maka nilai diskonnya semakin besar. Ambil contoh PBB P2 di Kota Bekasi. Selama bulan Mei ini, Pemerintah Kota Bekasi memberikan diskon PPB P2 yang paling optimal, yakni sebesar 15%. Kemudian, jika pembayaran dilakukan di bulan Juni, nilai diskon turun menjadi sebesar 10% saja dari nilai PBB P2.
Mumpung masih bulan Mei, diskon PBB P2 lumayan lo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA.. Sejumlah pemerintah daerah sudah mengeluarkan pengumuman soal potongan pembayaran pajak bumi dan bangunan pedesaan dan perkotaan (PBB P2). Pemberitahuan ini sudah diumumkan jauh-jauh hari yakni mulai dari bulan April. Tujuan dari potongan PBB tersebut adalah untuk membantu masyarakat yang terdampak dari virus corona. Ternyata, pemberian diskon PBB P2 itu tidak dilakukan sama rata. Semakin cepat warga membayar PBB di wilayah masing-masing, maka nilai diskonnya semakin besar. Ambil contoh PBB P2 di Kota Bekasi. Selama bulan Mei ini, Pemerintah Kota Bekasi memberikan diskon PPB P2 yang paling optimal, yakni sebesar 15%. Kemudian, jika pembayaran dilakukan di bulan Juni, nilai diskon turun menjadi sebesar 10% saja dari nilai PBB P2.