KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Harga minyak mentah yang semakin murah akibat banjirnya pasokan di manfaatkan oleh importir minyak dunia. Salah satunya Reliance Industries Ltd, operator kilang minyak terbesar di dunia asal India ini telah membeli 2 juta barel minyak tambahan dari Arab Saudi. Sember Reuters mengatakan, tambahan pembelian ini berada dalam sebuah kapal minyak mentah besar yang akan dimuat pada bulan April mendatang. Namun hingga saat ini, belum ada komentar langsung dari Reliance.
Murah, operator kilang minyak terbesar tambah pembelian 2 juta barel dari Arab Saudi
KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Harga minyak mentah yang semakin murah akibat banjirnya pasokan di manfaatkan oleh importir minyak dunia. Salah satunya Reliance Industries Ltd, operator kilang minyak terbesar di dunia asal India ini telah membeli 2 juta barel minyak tambahan dari Arab Saudi. Sember Reuters mengatakan, tambahan pembelian ini berada dalam sebuah kapal minyak mentah besar yang akan dimuat pada bulan April mendatang. Namun hingga saat ini, belum ada komentar langsung dari Reliance.