KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank-bank besar belakangan rajin bikin susut jumlah bank, lantaran melakukan aksi akuisisi terhadap bank kecil. Sejak akhir tahun lalu setidaknya sudah ada tiga aksi akuisisi bank kecil. Tahun ini jumlah akuisisi diprediksi akan bertambah seiring niat PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mengakuisisi satu bank kecil, dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) yang menyiapkan dana Rp 30 triliun mengakuisisi bank menengah. Sayangnya aksi tersebut tak selalu mendapat dukungan dari bank kecil. Direktur Utama PT Bank Maspion Tbk (BMAS) Herman Halim yang masuk kategori Bank Umum Kelompok Usaha (BUKU) 2 menyatakan penetapan jumlah bank sejatinya tak diperlukan.
Musim konsolidasi, Bank kecil: Tak perlu langsung melebur dengan induk pasca akuisisi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank-bank besar belakangan rajin bikin susut jumlah bank, lantaran melakukan aksi akuisisi terhadap bank kecil. Sejak akhir tahun lalu setidaknya sudah ada tiga aksi akuisisi bank kecil. Tahun ini jumlah akuisisi diprediksi akan bertambah seiring niat PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mengakuisisi satu bank kecil, dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) yang menyiapkan dana Rp 30 triliun mengakuisisi bank menengah. Sayangnya aksi tersebut tak selalu mendapat dukungan dari bank kecil. Direktur Utama PT Bank Maspion Tbk (BMAS) Herman Halim yang masuk kategori Bank Umum Kelompok Usaha (BUKU) 2 menyatakan penetapan jumlah bank sejatinya tak diperlukan.