KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen negatif masih terus menyelimuti harga minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO). Namun, hari raya Ramadan kerap menjadi sentimen positif yang mampu menyokong harga CPO seiring dengan meningkatnya permintaan dari negara-negara Timur Tengah. "Sejak Februari, permintaan CPO dari negara Timur Tengah sudah naik menjadi 41%, ada potensi harga bisa rebound menjelang awal Ramadan nanti," jelas Deddy Yusuf Siregar, analis PT Asia Tradepoint Futures, Jumat (4/5). Seperti yang diketahui, harga CPO belakangan terus mengalami tekanan. Turunnya ekspor negara-negara produsen seperti Malaysia dan Indonesia terjadi seiring berkurangnya permintaan dari India, Pakistan, dan Uni Eropa.
Musim Ramadan berpeluang topang harga CPO
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen negatif masih terus menyelimuti harga minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO). Namun, hari raya Ramadan kerap menjadi sentimen positif yang mampu menyokong harga CPO seiring dengan meningkatnya permintaan dari negara-negara Timur Tengah. "Sejak Februari, permintaan CPO dari negara Timur Tengah sudah naik menjadi 41%, ada potensi harga bisa rebound menjelang awal Ramadan nanti," jelas Deddy Yusuf Siregar, analis PT Asia Tradepoint Futures, Jumat (4/5). Seperti yang diketahui, harga CPO belakangan terus mengalami tekanan. Turunnya ekspor negara-negara produsen seperti Malaysia dan Indonesia terjadi seiring berkurangnya permintaan dari India, Pakistan, dan Uni Eropa.