KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Riset dan Teknologi Bambang Brodjonegoro memastikan mutasi D614G dari virus corona (Covid-19) tidak mempengaruhi pengembangan vaksin corona. "Upaya pengembangan vaksin tidak akan terganggu dengan adanya mutasi D614G," ujar Bambang dalam konferensi pers, Rabu (2/9). Mutasi D614G dinilai telah diteliti terkandung dalam mayoritas Covid-19 yang ada di dunia. Bambang bilang, 78% dari whole genome sequencing yang terdaftar mengandung mutasi D614G.
Mutasi virus corona tak pengaruhi pengembangan vaksin corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Riset dan Teknologi Bambang Brodjonegoro memastikan mutasi D614G dari virus corona (Covid-19) tidak mempengaruhi pengembangan vaksin corona. "Upaya pengembangan vaksin tidak akan terganggu dengan adanya mutasi D614G," ujar Bambang dalam konferensi pers, Rabu (2/9). Mutasi D614G dinilai telah diteliti terkandung dalam mayoritas Covid-19 yang ada di dunia. Bambang bilang, 78% dari whole genome sequencing yang terdaftar mengandung mutasi D614G.